Sama Pentingnya dengan Foreplay, Ini Ide Afterplay Usai Bercinta
Daftar Isi
- 1. Mandi bersama
- 2. Pillow talk
- 3. Mendengarkan musik
- 4. Berikan sentuhan
- 5. Berpelukan
Afterplayseringkali diabaikan pasangan suami istri setelah bercinta. Padahal, sebaiknya jangan langsung tidur dan lakukan beberapa ideafterplayberikut agar makin intim dengan si dia.
Afterplaysama pentingnya dengan foreplay. Kenapa penting?
Afterplaymemastikan pasangan merasa diperhatikan setelah bercinta.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lihat Juga :Banyak Pasutri Korea Ogah Bercinta, Dianggap Bukan Masalah Besar |
Berikut beberapa ide afterplay yang bisa dilakukan malam ini.
1. Mandi bersama
Membersihkan diri setelah bercinta penting dilakukan. Tentu agenda mandi berdua lebih baik daripada mandi sendiri-sendiri dalam kondisi lelah.
Jika ada bathtub, Anda dan pasangan bisa meluangkan waktu berdua lebih banyak. Bak diisi air hangat dan bath bomb beraroma menenangkan.
2. Pillow talk
Sebagian wanita suka mengobrol usai berhubungan seks. Di momen ini, Anda bisa membicarakan apa pun termasuk momen yang disukai selama bercinta tadi.
Obrolan bernuansa seks memang pas dibicarakan usai bercinta. Hindari percakapan soal pekerjaan, mertua, anak-anak sebab bisa memicu ketegangan yang tidak perlu.
3. Mendengarkan musik
Mendengarkan musik favorit sembari bermesraan tentu menyenangkan. Bersenandung bersama, mengomentari pilihan lagu atau berdansa perlahan membuat Anda hanyut dalam suasana romantis.
4. Berikan sentuhan
Wanita kadang merasa hanya 'benda' yang dipakai saat seks berakhir tanpa ada apa-apa. Dengan memberikan sentuhan yang lembut, si dia jadi merasa diperhatikan.
Melansir dari Health Site, Anda pun bisa memberikan sentuhan yang lebih bermakna misal memijat.
5. Berpelukan
Baik Anda maupun pasangan mungkin malas untuk melakukan apa pun. Berpelukan pun jadi pilihan aktivitas yang lebih santai tapi tetap intim. Tidur sembari dipeluk pasangan bakal memberikan rasa aman dan meningkatkan 'bonding' dengan si dia.
(els/agt)(责任编辑:休闲)
Yakin Menang Satu Putaran, TKN Fanta Prabowo
Nah Lho! Lampu di Kantor Kementerian BUMN Mendadak Dimatikan, Bagian dari Efisiensi Anggaran?
Sulitnya Dapat Restu Childfree di Indonesia, Dinilai Salahi Kodrat
FOTO: Pesona Teh Putih Bisa Jadi Ikon Teh Indonesia
Awas, 5 Kebiasaan Ini BIsa Bikin Bibir Jadi Hitam
- MKMK Nyatakan Dissenting Opinion Saldi Isra Soal Putusan Batasan Usia Capres
- Trump Sebut Mulutnya Zelenskiy Jadi Sumber Masalah Ukraina
- KPK Tengah Dalami Korupsi Pengadaan di PT DGI
- Rudiantara Lestarikan Tradisi 'Nanggok' Saat Lebaran
- PLN Gaspol Jalankan RUPTL Paling Hijau Sepanjang Sejarah, 76% Energi Terbarukan
- 5 Cara Cegah Rambut Cepat Lepek, Tak Harus Keramas Setiap Hari
- Iran Ngotot Kembangkan Nuklir, Enggak Takut Ancaman Sanksi Berat Trump
- Kasus Novel Lama Tak Terungkap, Jokowi Diminta Bentuk Tim Independen
-
12 Alasan Kenapa Haid Tidak Teratur, Perempuan Wajib Tahu
Daftar Isi Penyebab haid tidak teratur ...[详细]
-
Anggaran Dipangkas, Kinerja Tetap Gaspol! Wamensesneg: Tak Ganggu Pelayanan Publik
JAKARTA, DISWAY.ID -Wakil Menteri Sekretaris Negara (Wamensesneg) Juri Ardiantoro menegaskan bahwa k ...[详细]
-
Sama Pentingnya dengan Foreplay, Ini Ide Afterplay Usai Bercinta
Daftar Isi 1. Mandi bersama ...[详细]
-
Berita Dicolong, Tempo Polisikan Dua Situs Berita
Warta Ekonomi, Jakarta - PT Info Media Digital (IMD) yang merupakan penerbit media berita online Tem ...[详细]
-
爱知县立艺术大学坐落于日本爱知县名古屋市,是日本一所公立艺术大学,也是不少艺术生留学的选择。那么,爱知县立艺术大学怎么样_好考吗?对此,美行思远小编为大家整理了下述相关介绍,希望能给大家带来帮助。爱知 ...[详细]
-
Dicap Skema Ponzi, Harga Bitcoin Dinilai Naik Gegara Manipulasi BlackRock CS
Warta Ekonomi, Jakarta - Senator Australia, Gerard Rennick baru-baru ini mengejutkan industri kripto ...[详细]
-
Prabowo Rasakan Aura Kesejukan di Harlah ke
JAKARTA, DISWAY.ID- Presiden RI Prabowo Subianto mengaku dirinya memiliki ketakutan yaitu mengecewak ...[详细]
-
Prosedur LVA, Solusi Aman Atasi Limfedema Usai Operasi Kanker Payudara
Jakarta, CNN Indonesia-- Menghadapi kanker payudara merupakan perjuangan besar, namun risiko sering ...[详细]
-
这两天,AP泄题风波就迎来了一个爆炸式消息,在学生群体中引起了轩然大波。这边满心欢喜期待7月8日的AP放榜,没想到等来的却是AP成绩被取消。除了涉及的城市之广,此次AP取消成绩覆盖的科目也非常之多,根 ...[详细]
-
Brian Yuliarto Resmi Jabat Mendiktisaintek, Komisi X Dukung Reformasi Pendidikan Tinggi
JAKARTA, DISWAY.ID -Komisi X DPR RI berharap Brian Yuliarto dapat melakukan inovasi cepat usai dilan ...[详细]
- 太合音乐集团 麦田未来联合美行思远推出艺术留学+艺人孵化双通道发展计划
- Jelang Ramadan, BPOM Bakal Perketat Pengawasan Makanan dan Takjil di Pasar
- KPK Akan Periksa Keponakan Papa Novanto
- Kisruh Menara Imperium, Pemprov DKI Digugat
- Polda Aceh Berhasil Sita 8 Ton BBM Subsidi dari 21 Kasus Penyalahgunaan
- Trump Kecewa, Sanksi Tambahan Dipersiapkan untuk Rusia
- Prabowo Rasakan Aura Kesejukan di Harlah ke