Bukan Cuma untuk Pernikahan, Cincin Juga Bisa untuk Rayakan Sahabat
Jika selama ini cincinselalu diartikan sebagai semua hubungan serius menuju pernikahan.
Namun dalam perjalanannya, tanpa mengurangi nilai dan maknanya, cincin menjadi sebuah tanda hubungan yang tak melulu hanya menggambarkan pasangan kekasih.
Desainer busana Monica Ivena untuk pertama kalinya mendesain perhiasan dalam bentuk cincin.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lihat Juga :![]() |
Untuk mendesain koleksi cincin pertamanya yang diberi titel Love Poetry, Monica Ivena mendesain 5 pasang couple ring and promise ring yang memiliki perjalanannya sendiri yaitu Amorem, Amare, Prismata, Fidelis, dan Marea.
"Marea misalnya menggambarkan my love for you is deeper than the sea, atau Fidelis yang menggambarkan faithful until the end, Amorem untuk menggambarkan cinta yang menyenangkan."
"Koleksi Love Poetry menggambarkan emosi cinta yang dirasakan ketika melihat orang yang dicintai, dan membuka mata serta hati pada cara kita untuk hidup. Menurut saya, jatuh cinta membantu adanya pertumbuhan, sebagai individu dan jiwa. Desain yang saya tuangkan, dipadu dengan craftsmanship yang unggul dari Frank & co., menjadi kombinasi istimewa yang menjadikan koleksi ini personal dan meaningful, juga elegan dan timeless. Kami berharap koleksi Love Poetry ini dapat menjadi perayaan cinta dari tiap pasangan pada tiap tahapan perjalanan cintanya."
Ferdy Felano, General Manager Frank & co menyebut bahwa untuk setiap tipenya, cincin ini tersedia dengan desain untuk laki-laki dan perempuan. Meski demikian, cincin ini tak harus dibeli dalam satu set lengkap.
Lihat Juga :![]() |
Setiap cincin dibuat dengan menggunakan emas 18 karat dengan kualitas F VVS dan batu mulia termasuk berlian dan pink safir.
Tanya Alissia, Merchandise Director Central Mega Kencana menyebutkan bahwa pemilihan Monica Ivena sebagai desainer cincin ini lantaran karya-karyanya yang feminin dan berkarakter. Tak dimungkiri Monica yang desain busananya pernah dipakai selebritas dunia seperti Taylor Swift dan Khloe Kardashian ini disebut-sebut sangat menggambarkan karakter desain Monica.
Dalam desain busananya, Monica Ivena menyelipkan tanda X. Hal ini juga yang diusungnya dalam koleksi cincin perdananya. Diakuinya memang tak mudah untuk menuangkan ide desain ke dalam bentuk yang kecil seperti perhiasan.
"Saya orangnya bling-bling dan entah kenapa ada X dalam setiap desain saya. Dan ternyata X itu ketika dijadikan di perhiasan malah jadi bagus. deep gitu dan berkilauan dengan teknologi CNC."
"Enggak mudah untuk bikin statement di jari, apalagi ini cincin. Maunya semua orang itu langsung lihat (perhatian), dan jadi statement. Tapi satu hal yang saya sangat jaga dalam tiap desain saya adalah selain harus look good juga harus feel good, nyaman dipakai sehari-hari."
(chs)-
KPU Kota Bekasi Siapkan Logistik Pilkada, 1.876.239 Surat Suara Mulai DilipatPembangunan Pabrik BYD di Subang Diganggu Ormas, DPR Desak Pembentukan Satgas Antipremanisme!Momen PM Australia Beri Kalung Syal untuk Bobby Kucing PrabowoEkonomi Nasional Melemah, Peran Lembaga Penjamin Simpanan Jadi SorotanBanyak Mall Terus Tumbuh, Menko Airlangga Ungkap Potensinya untuk Perekonomian IndonesiaBernilai USD 600 Juta, Bahlil Sebut Forel dan Terubuk Proyek Migas Asli IndonesiaKasus Ijazah Jokowi Kian Panas! Polda Kejar Kebenaran, 24 Saksi Sudah DiperiksaIni 4 Ramuan Kesehatan untuk Ginjal, Cegah PenyakitMantap! IHSG Jumat Dibuka Menguat 0,53% Tembus ke Level 7.204Dominasi Pasar Bitcoin Menyusut, Harga Sempat Terkoreksi Hingga US$102.700
下一篇:PKS Puji Pidato Perdana Prabowo Sebagai Presiden, Nilainya 99 Persen, Benar
- ·Saham Emiten Pengembang Properti BBSS Lepas dari Suspensi, Begini Performanya
- ·5 Teh Terbaik untuk Kesehatan Ginjal, Jadi Alternatif Air Putih
- ·Prabowo Berapi
- ·Pembangunan Pabrik BYD di Subang Diganggu Ormas, DPR Desak Pembentukan Satgas Antipremanisme!
- ·PT Victoria Care Indonesia Tbk Umumkan Perubahan Pengurus Perseroan dan Pembagian Dividen
- ·Anggi Arando Siregar: Penghapusan Utang Nelayan dan Petani Adalah Napas Baru dari Presiden Prabowo
- ·Tegaskan Tak Ada Matahari Kembar, Istana: Prabowo Tak Ada Masalah
- ·Ini 5 Waktu Terbaik Minum Air Kelapa, Manfaatnya Jadi Maksimal
- ·Isu Akuisisi J Resources Mencuat, Manajemen DOID dan PSAB Angkat Bicara
- ·Jadi Saksi Sidang, Penyelidik KPK Yakin Hasto Aktor Intelektual
- ·Resep Panjang Umur dan Bahagia, Hindari 8 Makanan Ini di Usia 50 Tahun
- ·FOTO: Berseluncur Asyik di Lintasan Skate Kolong Flyover Slipi
- ·多摩美术大学世界排名
- ·Presiden Prabowo Temui Bill Gates Pagi Ini, Pantau Penyaluran Program MBG
- ·Berantas Percaloan Perekrutan Tenaga Kerja, Kemnaker Lakukan Hal Ini
- ·Makan Lebih Banyak Telur Bikin Otak Wanita Tetap 'Encer', Studi Ungkap
- ·Terpangkas Rp13 Ribu, Harga Emas Antam Jelang Akhir Pekan Ini Dipatok Rp1.910.000 per Gram
- ·Tak Hanya Tarif Trump, Daya Produksi China Turut Menjadi Biang Masalah Ekonomi Dunia
- ·Serupa Tapi Tak Sama, Ini Beda Batuk karena Alergi dan Asma
- ·Tak Diduga
- ·WIKA KSO Tuntaskan Pembangunan Istana Negara IKN Tepat Waktu
- ·Menkes Tegaskan Uji Klinis Vaksin TBC Bukan Jadikan Warga Indonesia Kelinci Percobaan
- ·Dominasi Pasar Bitcoin Menyusut, Harga Sempat Terkoreksi Hingga US$102.700
- ·Dermies Max by ERHA Salurkan Keuntungan Perusahaan untuk Beasiswa Masyarakat Marjinal
- ·Harga Emas Berbalik Turun, Tertekan Penguatan Dolar dan Aksi Ambil Untung Investor
- ·Sitaan Baru Kasus Suap Vonis Lepas CPO, Kejagung Temukan Mobil Mewah dan Sepeda Brompton
- ·90 Persen Anak di Pulau Jawa Terpapar Timbal
- ·Daikin Buka Pabrik Baru di Indonesia, Kemenperin Optimis Industri Elektronik Akan Meningkat Positif
- ·Perjalanan Dji Sam Soe, Rokok Warung yang Sukses di Pasar Indonesia hingga Dibeli Philip Morris
- ·Putranya Trump Bongkar Rahasia Kuatnya Ekonomi Negara Kawasan Teluk Persia, Ternyata
- ·Tersandung Kasus Korupsi Sritex, Bank BJB (BJBR) Ungkap Soal Kredit Ratusan Miliar
- ·Link Download Pakta Integritas PPG Guru Tertentu 2025, Jadi Syarat Lapor Diri!
- ·Tak Diduga
- ·Segera Menuju Swiss, Inilah Sejumlah Topik Utama Negosiasi Dagang China
- ·FOTO: Kawasan Pecinan yang Melegenda di Bangkok
- ·Fakta Mengejutkan! Kekerasan Seksual di Faskes Tak Hanya Terjadi di RSHS