3 Resep Mie Nyemek yang Gurih dan Nikmat, Cocok Disantap saat Hujan
Daftar Isi
- 1. Resep mie nyemek orisinal
- 2. Resep mie nyemek komplet
- 3. Resep mie instan nyemek
Mie nyemek adalah sebutan untuk bakmidengan kuah yang tidak begitu banyak. Hidangan ini memiliki cita rasa gurih dengan tingkat kepedasan yang dapat disesuaikan selera.
Resep mie nyemek sebenarnya mirip dengan mie kuah. Perbedaannya terletak pada kuahnya yang tidak terlalu banyak dan cenderung lebih kental.
Lihat Juga :![]() |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jika Anda tertarik membuat hidangan yang satu ini di rumah, simak tiga pilihan resep mie nyemek berikut ini yang dihimpun dari berbagai sumber.
1. Resep mie nyemek orisinal
Sesuai namanya, mie nyemek orisinal adalah mie tanpa banyak tambahan pelengkap. Biasanya hanya berisikan sayur dan telur. Simak resepnya.
Bahan-bahan:
- 2 bungkus kecil mie telur
- 1 butir telur
- 3 batang sawi atau pakcoy
- 1 batang daun bawang, iris tipis
- Saus sambal secukupnya
- Kecap manis secukupnya
- Kaldu bubuk secukupnya
- Lada bubuk secukupnya
- Gula pasir secukupnya
Bumbu halus:
- 2 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- Cabai rawit secukupnya
Cara membuat mie nyemek orisinal:
- Tumis bumbu halus hingga wangi dan matang, lalu tambahkan 1 butir telur dan orak arik hingga telur matang.
- Tambahkan air, masukan mie. Tambahkan saus, kecap, kaldu, lada, gula pasir. Aduk rata.
- Koreksi rasa dan tambahkan irisan daun bawang.
- Hidangkan selagi hangat.
Lihat Juga :![]() |
2. Resep mie nyemek komplet
Mie nyemek komplet ini memiliki isian yang lengkap, mulai dari telur, daging ayam, bakso, hingga hati ampela ayam. Berikut resepnya.
Bahan-bahan:
- 200 gr mie basah
- 2 sdm minyak goreng
- 1 telur ayam, kocok lepas
- 1 hati dan ampela ayam, potong kecil
- 100 gr daging ayam rebus, suwir
- 4 bakso sapi, potong-potong
- 200 cc air
- 100 gr kol, iris kasar
- 1 batang daun bawang, iris tipis
- Garam secukupnya
- Merica secukupnya
- 2 sdm kecap manis
Bumbu halus:
- 2 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 buah kemiri
- Cabai merah, sesuai selera
Cara membuat mie nyemek komplet:
- Tumis bumbu halus hingga harum, masukan telur ayam, potongan hati dan ampela ayam, daging ayam, dan bakso.
- Masukan irisan daun bawang, tambah garam, merica, aduk hingga rata.
- Tambahkan air, masak hingga mendidih. Beri kecap manis dan koreksi rasa.
- Masukan mie dan kol, masak hingga air berkurang dan mengental.
Lihat Juga :![]() |
3. Resep mie instan nyemek
mie instan juga bisa dikreasikan menjadi mie nyemek yang sederhana dan enak ala warung kopi. Simak bahan-bahan dan langkah membuatnya.
Bahan-bahan:
- 1 bungkus mie instan rasa apa saja
- 1 butir telur
- Penyedap rasa
- Kecap
- Saus sambal
- 200 ml air
Bumbu halus:
- Cabai rawit sesuai selera
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
Cara membuat mie instan nyemek:
- Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum, pinggirkan di sisi wajan.
- Ceplok telur lalu kemudian jadikan telur orak-arik. Tambahkan air secukupnya.
- Beri sedikit kecap manis dan saus sambal, lalu bumbui dengan penyedap rasa, cek rasa.
- Masukkan mie instan. Masak hingga mie matang dan air surut.
Itulah tiga resep mie nyemek yang gurih dan nikmat. Selamat mencoba!
(juh)-
Indahnya Toleransi, Ini Momen Imam Besar Masjid Istiqlal Cium Kening Paus FransiskusMinum Kopi Hitam Pahit Setiap Hari, Apa Efek Sampingnya?Anjing Ronald Tannur Tak Berhenti Menggonggong Kala Dieksekusi Tim KejaksaanPeriode Kedua Budi Gunadi Sadikin Jadi Menteri Kesehatan, Dapat 3 Tugas Utama2025美国城市规划专业大学排名榜单!9 Kebiasaan Penyebab Perut Buncit, Ada yang Sering DilakukanAje Gile, Punya 16 Sertifikat Tanah dan 12 Kendaraan, ini Dia Kekayaan Kepala Bea Cukai MakassarChina Tegaskan Robot Tidak Akan Gantikan Pekerja Manusia, Ini BuktinyaSidang Perdana Praperadilan Rommy Ditunda, Sebab....Doa dan Harapan Bos Persija buat Ferarri, Hannan dan Dony bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
下一篇:Tantangan UMKM Hadapi Kesulitan Akses Pembiayaan dan Literasi Keuangan Terjawab Lewat Program Ini
- ·2025全球平面设计大学排名汇总!
- ·Anies Baswedan Mohon Buka Kuping Lebar! Masa Jabatan Segera Berakhir, Prasetyo Edi PDIP Nggak Main
- ·Bersaing di Industri, 869 Wisudawan Untar Siap Hadapi Transformasi Teknologi
- ·Borneo FC Hadapi Persija Jakarta, Fajar Fathurrahman: Semoga Kami Bisa Raih Kemenangan
- ·Bandung Dilanda Banjir, Waspada Penyakit yang Bisa Menular Lewat Air
- ·Anjing Ronald Tannur Tak Berhenti Menggonggong Kala Dieksekusi Tim Kejaksaan
- ·Pendidikan era Prabowo Fokus ke Bidang STEM, Siswa Diajari Matematika sejak TK?
- ·1 Tahun Whoosh Beroperasi, Menhub Budi Karya Harap Jangkauan Lebih Luas
- ·FOTO: Cabo Polonio, Kedamaian dari Desa Tanpa Listrik dan Internet
- ·Kabinet Prabowo
- ·Tampang Guru SD di Grogol yang Cabuli Muridnya Saat Les, Kini Berstatus Buron
- ·Sukacita Ferdinand Sambut Lengsernya Anies Baswedan: Selamat Jalan...
- ·BPH Migas Ajak Generasi Z Awasi Penyaluran BBM Subsidi, Langsung Lapor Temui Kecurangan
- ·Ikut Pembekalan Calon Wamen Prabowo, Ini Kata Bima Arya
- ·Pendidikan era Prabowo Fokus ke Bidang STEM, Siswa Diajari Matematika sejak TK?
- ·9 Kebiasaan Penyebab Perut Buncit, Ada yang Sering Dilakukan
- ·Akuntan Indonesia Dianggap Pilar Utama Ketahanan Ekonomi Nasional di Tengah Ketidakpastian Global
- ·Mas Dhito Dukung Penyandang Tuna Netra Wujudkan Mimpi ke Perguruan Tinggi
- ·Jus Elderberry Bisa Turunkan Berat Badan? Ini Kata Studi Terbaru
- ·Siap Bersaing di Era Kendaraan Listrik, Kemenperin Dorong Penguatan Daya Saing IKM
- ·Begini Cara Cek Akreditasi Kampus dan Prodi di BAN
- ·Kapan Jadwal Puasa Ramadan 2025? Intip Prediksi Tanggalnya
- ·Peruntungan Shio di Tahun 2025: Shio Tikus hingga Ular
- ·Kasus Mario Dandy Bisa Kena Tuduhan Percobaan Pembunuhan Berencana?
- ·11 Destinasi Terbaik untuk Dikunjungi di Januari, Tak Ada Indonesia
- ·Pendaftaran PPPK Kemenag 2024: Formasi, Syarat, dan Jadwalnya
- ·2025年日本动漫大学排名
- ·Temui Elitenya Uni Eropa, Wakilnya Trump Berikan Lampu Hijau Soal Negosiasi Tarif AS
- ·Denny Indrayana: Jangan Sampai Penundaan Pemilu Menjadi Kenyataan
- ·Doa dan Harapan Bos Persija buat Ferarri, Hannan dan Dony bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
- ·FOTO: Kawasan Pecinan yang Melegenda di Bangkok
- ·Mendikdasmen: Afirmasi untuk Guru Konawe Terjerat Kasus Kekerasan, Bantu Diterima PPPK
- ·KPU Jakut Mulai Rekapitulasi Hasil Perolehan Suara Pilgub Jakarta
- ·Anies Baswedan Mohon Buka Kuping Lebar! Masa Jabatan Segera Berakhir, Prasetyo Edi PDIP Nggak Main
- ·英国伯明翰城市大学世界排名如何?
- ·Pulih dari Penyakit Jantung Rematik Tanpa Operasi Besar